Sikap pantang menyerah ditunjukan IPC Group yang terus melakukan segala daya dan upaya guna menekan penyebaran virus corona (COVID-19) yang hingga saat ini masih menghantui. Kali ini, IPC
memutuskan untuk menggandeng anak usahanya di bidang kesehatan yakni, RS Pelabuhan guna melakukan pemeriksaan rapid test kepada seluruh pegawai IPC Group.
Leave a Reply
You must be logged in to post a comment.
Leave a Reply